Terungkap, Ini Hal yang Meringankan Putusan Terhadap Putra Siregar

Terungkap, Ini Hal yang Meringankan Putusan Terhadap Putra Siregar
Terdakwa kasus dugaan pengeroyokan Putra Siregar dan Rico Valentino. Foto: Firda Junita/JPNN.com

"Merasa menyesal dan berjanji tidak akan mengulangi lagi," kata majelis hakim.

Sebelumnya, Putra Siregar dan Rico Valentino diduga terlibat kasus pengeroyokan di sebuah kafe kawasan Cikajang, Kebayoran Baru pada 2 Maret 2022.

Keduanya lantas dilaporkan ke Polres Metro Jakarta Selatan atas dugaan pengeroyokan.(mcr7/jpnn)

Dalam sidang tadi, majelis hakim membacakan hal-hal yang memberatkan dan meringankan putusan untuk Putra Siregar dan Rico Valentino.


Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Firda Junita

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News