Terungkap, Ini Rencana Gila Shin Tae Yong Selama Melatih Timnas Indonesia
Sabtu, 15 Januari 2022 – 07:42 WIB

Pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae Yong (kedua dari kanan) memberikan instruksi dalam latihan Timnas Indonesia di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (7/5/2021). Foto: ANTARA/HO/PSSI
"Sejujurnya, saya datang ke Indonesia untuk mengubah sistem sepak bolanya. Saya tidak terlalu menitik beratkan pada prestasi, saya berpikir bahwa akar tim ini harus kuat," tambah Shin Tae Yong.
"Karena saya tidak akan terus berada di Indonesia, saya harus menempa pemain muda dan mengubah sistemnya," tukasnya.
Shin Tae Yong sendiri resmi menangani timnas Indonesia sejak Desember 2019. Pria Korea Selatan itu diikat kontrak selama empat tahun.
Salah satu event besar yang menanti dirinya ialah Piala Dunia U-20 pada 2023 mendatang.
Menarik dinantikan, bagaimana perkembangan sepak bola Indonesia di bawah komando Shin Tae Yong.(mcr15/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Shin Tae Yong ternyata memiliki rencana gila selama menjabat sebagai kepala pelatih timnas Indonesia. Apa itu? Simak selengkapnya di sini.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Nick Kuipers Takjub dengan Atmosfer GBK, Nostalgia dengan Liga Belanda
- Kans Indonesia ke Piala Dunia, Jay Idzes: Hanya Soal Waktu
- 3 Berita Artis Terheboh: Kasus Willie Salim Bikin Heboh, Kondisi Titiek Puspa Diungkap
- Erick Thohir Bersama Legenda Belanda Mulai Membicarakan Program Pembinaan Pemain
- Mees Hilgers Perlahan Pulih dari Cedera, Siap Merumput Bersama Twente?
- Keseruan Fuji Bikin Konten Velocity Bareng Shin Tae-yong