Terungkap, Ini Sebab Golkar Tak Usung Jokowi di Pilpres 2014
Minggu, 10 September 2017 – 16:21 WIB
Wakil Ketua Dewan Pertimbangan Golkar Akbar Tanjung. Foto: dokumen JPNN.Com
Pada 2018 akan ada pilkada serentak di 171 daerah. Sedangkan pada 2019 akan ada pemilu legislatif dan pemilu presiden yang digelar bersamaan.
"Pilkada 2018, Pileg dan Pilpres 2019. Mari kita konsolidasikan seluruh potensi. Seluruh stakeholder partai mempersiapkan diri agar Pilkada 2018 memenangkan calon kita sebagaimana kita memenangkan calon kita waktu lalu," papar dia.
Untuk Pileg 2019, kata Akbar, Golkar harus tetap masuk dalam dua besar peraih suara terbanyak. “Syukur-syukur kembali menjadi pemenang," sambung mantan ketua umum Golkar itu.(nia/jpg)
Golkar saat ini memang sudah menjadi pendukung Jokowi karena kinerjanya sudah terlihat. Namun, Golkar saat Pilpres 2014 justru tak tahu program Jokowi.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Temui Jokowi di Solo, KKPG Dorong Gibran Jadi Kader Golkar
- Agus Widjajanto Sebut Ada Dorongan agar Mbak Tutut Kembali Bergabung ke Partai Golkar
- Golkar Terkejut dengan Putusan MK Soal Presidential Treshold, Tidak Seperti Biasa
- Musda Golkar Jatim 2025 jadi Momentum Anak Muda Memimpin
- Jokowi Masuk Daftar Pemimpin Terkorup Versi OCCRP, Guntur Romli Colek KPK-Kejagung
- Bahlil Membantah Omongan Hasto, Agak Sok Tahu