Terungkap, Ternyata Ini Alasan Peluncuran Logo FPI Versi Baru pada 17 Agustus
Rabu, 18 Agustus 2021 – 13:58 WIB
"Karena yang lama, kan beda, sekarang ini bulat sebelumnya segitiga. Nah, sebelumnya ada logo hampir seperti itu cuma sekarang sempurna, persis 17 Agustus kami luncurkan," tambah Novel.
Sebelumnya, FPI telah merilis logo baru berbentuk bundar yang didominasi warna hijau.
Ada tulisan FPI pada sentral logo yang dikelilingi gambar tasbih dan tiga kubah emas.
Pada bagian lingkaran luar tasbih terdapat tulisan Front Persaudaraan Islam yang melingkar di bawah. Adapun di bagian atasnya terdapat huruf hijaiah yang membentuk kata dalam bahasa Arab. (cr3/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Wasekjen PA 212 Novel Bamukmin menjelaskan mengenai peluncuran logo FPI versi baru, Front Persaudaraan Islam pada 17 Agustus 2021.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Aksi 411 di Kawasan Patung Kuda, Lihat Massanya
- FPI Gelar Aksi 411 Tuntut Adili Jokowi dan Pemilik Fufufafa, Begini Penampakannya
- Demo FPI Hari Ini, Pengamat Menduga Agenda Aksi 411 Balas Dendam
- Demo FPI Hari Ini, Tuntutan Reuni Aksi 411 Menyasar Jokowi dan Fufufafa
- Anak Buah Prabowo Temui Habib Rizieq, Ini yang Dibicarakan
- 5 Tuntutan 3 Ormas Islam, Nomor 2 Meminta 8 Hakim MK Tobat