Terungkapnya Detik-Detik Terakhir Eksekusi Mati Kartosoewirjo
Serahkan Jam Tangan Rolex dan Piyama ke Keluarga
Jumat, 07 September 2012 – 00:07 WIB
Setelah proses eksekusi selesai, jasad Kartosoewirjo diperiksa dokter. Setelah pemeriksaan, jenazah dimandikan dengan air laut, dikafani, dan disalati. "Dari sekian banyak orang yang hadir, hanya empat petugas yang ikut menyalatkan. Setelah itu, jenazah Kartosoewirjo dikubur," kata Fadli.
Bagaimana Fadli bisa mendapat semua foto itu? "Saya mendapat ini dari jalur swasta," canda Fadli.
Dia menceritakan, koleksi foto tersebut diperoleh pada 7 Agustus 2010. Tepatnya setelah acara Java Auction yang melelang benda-benda filateli dan nuministik (uang kertas dan logam) di Hotel Redtop, Jakarta.
"Mendadak ada seorang kolektor menawarkan koleksi foto Kartosoewirjo kepada saya. Koleksi ini sudah lama berada di tangannya dan pernah hendak dibeli sejumlah pihak," katanya.
Berkat buku karya Fadli Zon ini, diketahui bahwa Kartosoewirjo dimakamkan di Pulau Ubi, bukan di Pulau Onrust seperti yang diyakini selama ini. Fadli
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408