Terus Bersikap Terbuka agar Turnamen Piala Presiden Tetap Dipercaya

Sedangkan Maruarar menyatakan bahwa Presiden Joko Widodo sejak awal wanti-wanti soal transparansi dalam penyelenggaraan turnamen yang kick off di Bali pada 30 Agustus itu. Selain itu, proses penyelenggaraan turnamen yang transparan dengan pertandingan yang fair dan terbebas dari patgulipat pengaturan skor juga menjadi harapan banyak pihak.
Krenanya, Maruarar sengaja menggandeng lembaga audit PricewaterhouseCoopers (PWC) untuk mengaudit penyelenggaraan Piala Presiden 2015. “SC juga sudah menyurati penyelenggara untuk bisa memenuhi auditing yang dilakukan PWC,” ucap politikus PDI Perjuangan itu.
Ia menambahkan, Piala Presiden 2015 juga telah mewujudkan harapan publik tentang sepak bola sebagai penggerak roda perekonomian. Sebab, banyak kegiatan ekonomi masyarakat kecil yang terkait dengan sepak bola secara perlahan kembali bergerak.
Karenanya Maruarar mengharapkan semangat keterbukaan dalam Piala Presiden 2015 itu bisa dipertahankan. Sebab, rakyat butuh hiburan yang murah dan bukan hasil kongkalikong. Rakyat membutuhkan hiburan, yang tentu saja mendidik dan mengajarkan sportifitas," demikian.(ara/JPG/JPNN)
JAKARTA - Empat klub peserta Piala Presiden 2015 yang lolos ke semifinal telah menjalani drawing. Keempat klub itu adalah Sriwijaya FC, Mitra Kukar,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025