Tesla Model 3 Dianggap tak Cocok Mengaspal di Negara Ini, Sering Mentok Polisi Tidur
jpnn.com, INDIA - Tesla saat ini sedang bersiap untuk meluncurkan model mobil pertamanya di pasar India, yakni Model 3.
Namun, menjelang debut publiknya mobil bertenaga listrik itu mengalami masalah serius.
Salah satunya adalah ground clearance, yang dianggap terlalu rendah, sehingga tidak sesuai dengan sebagian besar jalanan di India.
Dikutip dari Carscoops, Sabtu (25/9), Tesla Model 3 hanya memiliki ground clearance 140mm.
Untuk membuktikan hal itu sejumlah penggiat otomotif di India melakukan pengujian Model 3 itu.
Hasilnya, sedan ramah lingkungan itu kerap membentur polisi tidur yang ada di jalan di India.
Selain itu, uji coba tersebut juga dilakukan oleh IDIADA Automotive Technology pada sejumlah jalan di India.
Dalam proses pengujiannya, Tesla Model 3 dibawa melewati 200 polisi tidur. Hasilnya, sebanyak 160 polisi tidur terbukti mobil itu mentok.
Dalam proses pengujiannya, Tesla Model 3 dibawa melewati 200 polisi tidur. Hasilnya, sebanyak 160 polisi tidur terbukti mobil itu mentok.
- Celeng Banteng
- 13 Orang Tewas dalam Kecelakaan Kapal di India Bagian Barat
- Powergrid Pilih Teknologi HVDC Hitachi Energy untuk Menghubungkan Energi Terbarukan India
- Menko Airlangga: Perlu Bangun Jembatan antara Made in Indonesia dan Made in India
- Dunia Hari Ini: Kecelakaan Bus di India Telan Puluhan Nyawa
- Siap-Siap, Nissan Akan Meluncurkan 16 Unit Mobil Listrik Baru