Tetap Eksis, Titiek-Muchsin sampai Manggung di Irak
Bawakan Lagu Athlal, Dipuji Pejabat Pemerintah Irak
Senin, 02 September 2013 – 10:03 WIB

Tetap Eksis, Titiek-Muchsin sampai Manggung di Irak
Memang tidak mudah menyanyikan lagu berbahasa arab. Namun mereka sengaja menyiapkan lagu tersebut karena yakin semua orang Arab pasti tahu. “Makanya bisa dibilang ini lagu gacoan saya untuk menghibur orang Arab,” kata Muchsin yang tampil dengan iringan musik, musisi Adiansyah.
Dan selama di Irak, Muchsin dan tim kesenian Indonesia sempat menyambangi Komplek Makam Syekh Abdul Qader Al-Jaelani, di Baghdad yang merupakan salah satu situs peninggalan peradaban Islam terbesar dunia. Selain itu, ke Kota Citadel, Kurdistan yang merupakan kota tertua di dunia. (ash)
PASANGAN penyanyi Senior Titiek Sandhora dan Muchsin Alatas beraksi di negara Irak. Bersama Tim kesenian Indonesia mereka menghibur tamu negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dewi Gita Ceritakan Keajaiban Air Zam Zam yang Dialami Sang Putri saat Umrah
- Seringai Umumkan Repatriasi Jenazah Gitaris Ricky Siahaan
- Pengalaman Pertama Dewi Gita Umrah Ajak Putri Semata Wayangnya, Bisa Saling Tukar Baju
- Jatuh Saat Menaiki Sapi, Raffi Ahmad: Lumayan Pusing
- Suami Selebgram Adelia Septa Resmi Ditahan Polresta Bandung
- Radwimps Lepas Tanamomo, Lagu Tema Serial Drama Anpan