Tetap Yakin Prospek Mobil Listrik Cerah
Selasa, 08 Januari 2013 – 16:46 WIB
JAKARTA - Pascamusibah yang menimpa Tucuxi, mobil listrik gagasannya, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan tak kendor. Dia tetap bertekad memajukan mobil listrik di Indonesia.
Pria yang kerap mengenakan sepatu kets ini optimis, mobil listrik memiliki masa depan yang bagus.
Baca Juga:
"Kenapa saya tetap ngotot? Saya punya keyakinan bahwa mobil masa depan adalah mobil listrik," ungkap Dahlan di Cafe Taman Ismail Marzuki (TIM), Cikini, Jakarta, Selasa (8/1).
Menurut mantan Dirut PLN ini, mobil listrik merupakan satu cara yang bisa digunakan agar Indonesia bisa bersaing dengan negara lain. Bila Indonesia tetap menggagas mobil berbahan bakar minyak (BBM), menurutnya, Indonesia akan tetap tertinggal dengan negara lain.
JAKARTA - Pascamusibah yang menimpa Tucuxi, mobil listrik gagasannya, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan tak kendor. Dia tetap
BERITA TERKAIT
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- IDI Banjarnegara Ungkap Pengobatan yang Tepat untuk Penderita Diabetes Melitus
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- IDI Jawa Tengah Bagikan Info Jenis Obat Pengidap HIV/AIDS
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini