Tewas, Sopir Minibus Jadi Tersangka
Rabu, 14 September 2011 – 06:40 WIB

Tewas, Sopir Minibus Jadi Tersangka
Jika karena kendaraan yang tak layak jalan kecil kemungkinan. Dari hasil pemeriksaan, tak ditemukan kesalahan pada mesin, termasuk kemungkinan rem blong. Minibus bernopol AG 7103 ML diproduksi pada 2000, sedangkan Sumber Kencono bernopol W 7181 UY keluaran 2009. "Tapi, perawatan Elf cukup bagus, sehingga tidak ada kerusakan pada mesin," jelas Sam.
Soal kondisi lokasi kecelakaan yang buruk juga ikut andil. Markah jalan buram, sehingga pengemudi tidak begitu jelas melihatnya jika telah keluar markah. Kemudian, kondisi jalan gelap karena jalur sepanjang by pass, Jalan Balongmojo, Kecamatan Puri, tak ada lampu sama sekali. Rambu-rambu lalu lintas juga sangat minim. Hanya ada tiga rambu. (ron/yr/jpnn/c2/nw)
NGANJUK - Penyebab kecelakaan antara bus Sumber Kencono dan minibus Elf milik travel Nusantara Jaya di by pass Mojokerto Senin (12/9) dini hari mulai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pelaku Pencurian Identitas di Kota Bandung Ditangkap Polisi, Motifnya Bikin Geleng Kepala
- Mbak Eno Si Dukun Palsu Kantongi Uang Miliaran, Modusnya Tak Biasa
- Bukan Bunuh Diri, Bernard Rivaldo Tewas Dibunuh Gegara Utang Rp 100 Ribu
- Pembunuh di Karimun Menyerahkan Diri Setelah Dikunjungi Keluarga Korban saat Lebaran
- Polisi Gulung Dukun Palsu yang Menipu Korban Hingga Miliaran Rupiah
- Polres Kuansing Musnahkan 10 Dompeng PETI di Cerenti