Tewas Telentang di Kamar Hotel
Senin, 01 Desember 2014 – 00:56 WIB

Tewas Telentang di Kamar Hotel
"Sepertinya karena obat kuat yang dikonsumsi korban. Namun demikian, kita masih dalami dan sedang dilakukan penyelidikan dengan mengumpulkan keterangan dari saksi-saksi dan hasil laboratorium," ungkap Kapolsekta Cirebon Seltim Kompol Drs H Sutisna MSi di sela-sela olah TKP.
Sementara itu, saksi Dede satpam hotel kepada Radar Cirebon (Grup JPNN) mengatakan, korban masuk hotel Sabtu malam (29/11), sekitar pukul 22.45. "Setahu saya, korban adalah sopir dump truk sebuah perusahaan yang berkantor di daerah Penggung, Kota Cirebon," katanya. (dri)
CIREBON - Endi Mahpudin (39) warga Dusun Gardu, RT 09 RW 04, Desa Gardu Jaya, Kecamatan Panawangan, Kabupaten Ciamis, ditemukan tewas dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya