Tewasnya 6 Anggota FPI Berimbas ke Jokowi, Harus Segera Diantisipasi
Kamis, 10 Desember 2020 – 21:12 WIB
"Di sebuah negara yang demokratis, ini bukan teroris, bukan perampok, kenapa harus ditindak, pertanyaannya seperti itu. Jadi, dua indikasi yang disebut letupan-letupan semacama ini jangan dianggap sepele," katanya.
Adi menilai perlu upaya khusus yang harus segera dilakukan pemerintah, agar kasus tewasnya enam laskar FPI tidak melebar ke mana-mana.
"Jadi memang harus ada langkah antisipasi serius, makanya ada usulan agar FPI dan pemerintah ini berbicara empat mata atau enam mata. Supaya selesai urusan, tidak melebar ke mana-mana," pungkas Adi.(gir/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Peristiwa tewasnya enam anggota FPI di Tol Jakarta-Cikampek diprediksi berimbas ke Presiden Jokowi, perlu dilakukan upaya ini.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Tokoh Islam Pendukung Anies Ramai-Ramai Dukung Ridwan Kamil-Suswono
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Ikuti Arahan Jokowi, Pujakesuma Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada DKI
- KPK Cecar Ipar Jokowi terkait Pengaturan Lelang di Kemenhub
- Tanggapi Dukungan Jokowi Kepada Ridwan-Suswono, Syafrudin Budiman: Tanda-Tanda Kemenangan