TGS Ganjar Maksimalkan Peran Majelis Taklim Untuk Kemajuan Daerah

TGS Ganjar Maksimalkan Peran Majelis Taklim Untuk Kemajuan Daerah
Tuan Guru Sahabat Ganjar saat menggelar doa bersama majelis taklim yang ada di Medan, Sumut. Dok sukarelawan Ganjar.

Senada dengan Rizal, Marhan Hasibuan selaku penceramah dalam kegiatan tersebut mengungkapkan pentingnya peran majelis taklim di lingkungan masyarakat dalam membangun keluarga maupun wilayah setempat.

"Alangkah hebatnya jika masing-masing keluarga ada dalam binaan majelis taklim memiliki unit usaha kreatif sendiri yang mengedepankan kearifan lokal serta berbasis budaya dan adat istiadat," kata Marhan.

Kegiatan tersebut diakhiri dengan dzikir dan doa bersama untuk keselamatan negeri. Selain itu, majelis taklim tersebut mendapatkan bantuan sound system, karpet dan buku yasin dari sukarelawan Tuan Guru Sahabat Ganjar. (cuy/jpnn)


Tuan Guru Sahabat Ganjar mendorong peran dari majelis taklim untuk bisa meningkatkan kemajuan di daerah.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News