Thailand Lebih Unggul, Indonesia Mawas Diri
Selasa, 09 Juli 2013 – 08:35 WIB

Thailand Lebih Unggul, Indonesia Mawas Diri
“Kami menurunkan formasi yang sama dengan seperti melawan Malaysia karena memang itu formasi terbaik. Melawan Thailand, bisa dibilang kami underdog jadi harus mati-matian. Secara teknis, Thailand memang sedikit lebih berpeluang. Mudah-mudahan kami bisa membalikkan fakta diatas kertas,” ujar Chafids saat dimintai komentar.
Baca Juga:
Dia menambahkan, Thailand memiliki kekuatan menakutkan di tunggal putra dan putri. Di atas kertas, Indonesia hampir pasti gagal mendapatkan poin di dua nomor tersebut. Karena itu, Indonesia akan berusaha memetik kemenangan di ganda campuran serta ganda putra. Sementara, ganda putri akan menjadi senjata andalan. (jos/jpnn)
KINABALU- Timnas Indonesia bakal menjalani laga hidup mati kontra Thailand di babak perempat final kejuaraan bulutangkis junior Asia 2013. Pasukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah