Thailand 'Perangi' Perusahaan Rokok
Rabu, 26 Juni 2013 – 20:30 WIB
Philip Morris sebelumnya berjibaku dalam pertempuran hukum pahit dengan pemerintah berbagai negara. Sengketa paling ramai ketika melawan kebijakan pemerintah Australia yang memperkenalkan kemasan rokok polos dengan jenis huruf sama dan gambar grafis dari perokok yang sakit.
Wakil Menteri Kesehatan Cholnan Srikaew Thailand menolak ancaman dari Philip Morris."Kami memiliki wewenang untuk melakukannya. Hukum memungkinkan kementerian untuk melakukannya," katanya.
Larangan merokok Thailand di tempat umum tidak mampu menurunkan perokok dan tidak berubah dari sekitar 27,2 persen pada 2009 menjadi 26,9 tahun 2011.
Lobi tembakau yang secara sistematis berusaha memblokir undang-undang, membatasi mereka mengiklankan produk atau menaikkan pajak rokok.
TOKYO--Japan Tobacco dan Phillip Morris menggugat pemerintah Thailand atas rencana memberlakukan peringatan anti-merokok yang lebih besar dan lebih
BERITA TERKAIT
- Demi Perdamaian, Negara Tetangga Minta Ukraina Ikhlaskan Wilayahnya Dicaplok Rusia
- Bertemu Paus Fransiskus, Arsjad Rasjid Bawa Misi Kemanusiaan
- Beginilah Cara Iran Merekrut Warga Israel Jadi Mata-Matanya
- Hmmm... Puluhan Warga Yahudi Israel Mau Jadi Mata-Mata Iran
- Erdogan Jorjoran Menyokong Musuh Assad, Apa Kepentingan Turki di Suriah?
- Geledah Kantor Presiden, Polisi Korsel Cari Bukti Pengkhianatan