Thailand Setujui ETF Bitcoin, Indonesia Diharapkan Segera Menyusul

Thailand Setujui ETF Bitcoin, Indonesia Diharapkan Segera Menyusul
Investasi aset kripto makin menguntungkan. Ilustrasi Bitcoin. Foto: AFP

Oscar juga menyebut pasar semakin matang dengan adanya ETF Bitcoin dan ETF Ethereum yang baru disetujui di beberapa negara, yang menunjukkan stabilitas dan kematangan pasar kripto saat ini.

Hal ini mencerminkan bahwa investasi kripto kini lebih aman dan terjamin bagi investor, terutama dengan dukungan regulasi yang lebih kuat.

Untuk yang ingin memulai menjadi trader atau investor, INDODAX juga mendukung edukasi dan literasi sebagai inisiatif untuk memperkuat pemahaman masyarakat tentang investasi aset kripto lewat INDODAX Academy yang dapat diakses secara gratis.(chi/jpnn)

Dengan semakin banyaknya persetujuan regulasi dan adopsi oleh institusi, kripto semakin dianggap sebagai pilihan investasi yang valid untuk mendapatkan eksposur


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News