The Body Shop Green Ramadan Ajak Masyarakat Ciptakan Harmoni Jiwa, Sesama & Semesta

“Kampanye Green Ramadan tahun ini semakin terasa lagi unsur kembali ke alam dan lebih peduli dengan semesta. Bekerjasama dengan Du Anyam, kita akan dapat terhubung sekaligus memberi dukungan terhadap kaum perempuan yang berdaya," kata PR & Community Manager The Body Shop® Indonesia Ratu Ommaya.
Bingkisan-bingkisan menarik lainnya juga hadir dari The Body Shop® Indonesia untuk terhubung kembali orang-orang yang kita sayangi, sekaligus menghaturkan permohonan maaf dan juga menyampaikan harapan yang positif.
Semua bingkisan ini tentu saja terbuat dari bahan yang ramah lingkungan, dengan rentang harga berkisar Rp69.000 hingga Rp1.229.000.
Yuk, tunggu apalagi, beri bingkisan orang tersayang di hari Ramdan dengan rangkaian produk The Body Shop.(chi/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Berbagai kegiatan yang dilakukan oleh The Body Shop® Indonesia sangat relevan dengan pesan-pesan yang ingin dia sebarkan kepada masyarakat luas.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Menteri Hanif Faisol Keluarkan Aturan Pembayaran Jasa Lingkungan
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- NEC Indonesia Laporkan Dampak Positif Penanaman 6.250 Pohon bagi Lingkungan
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025