The Voice All Stars Masuk Babak Final, Raisa dan Ungu Siap Memeriahkan
Kamis, 18 Agustus 2022 – 19:35 WIB

Raisa. Foto: JUNI Records
"Inilah momen semua akan menjadi saksi hadirnya bintang baru di industri musik Indonesia. Sekarang adalah momen kamu menentukan bintang favorit," kata penyelenggara The Voice All Stars, dalam keterangan resmi, Kamis (18/8).
Grand final The Voice All Stars akan dipandu oleh Robby Purba dan Astrid Tiar.
Tidak hanya itu, panggung The Voice All Stars juga dimeriahkan oleh Raisa, Ungu, dan Kaleb J.
Grand Final The Voice All Stars tayang pada Jumat, 19 Agustus pukul 19.00 WIB di GTV dan aplikasi RCTI+. (ded/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ajang pencarian bakat, The Voice All Stars akhirnya memasuki babak grand final pada Jumat (19/8).
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Raisa: Aku Jiwanya di Album
- Rilis It's Okay To Not Be Okay, Raisa Beri Bocoran Soal Album Kelima
- Raisa Mengajak Optimistis Lewat Lagu It's Okay To Not Be Okay
- Candi Prambanan Jadi Destinasi Spesial Raisa dan Keluarga
- Raisa Teristimewa di Kuala Lumpur
- Rundown JUNI Day X, Bernadya Hingga Raisa Siap Beri Kejutan