Thiago Motta Resmi jadi Pelatih Juventus Menggantikan Massimiliano Allegri
Kamis, 13 Juni 2024 – 08:10 WIB

Thiago Motta. ANTARA/AFP/Gabriel Bouys/am.
Dia lahir di Brasil, tetapi memiliki kewarganegaraan Italia dan telah tampil 30 kali untuk Timnas Italia, dengan koleksi satu gol.
Karier bermainnya mulai menarik perhatian publik saat memperkuat Genoa pada 2008, kemudian saat dia berseragam Inter Milan sampai Januari 2012.
Motta mengakhiri karier bermainnya di raksasa Prancis, PSG, yang dibelanya dari 2012 sampai 2018. (antara/jpnn)
Thiago Motta resmi menjadi pelatih Juventus menggantikan Massimiliano Allegri yang dipecat pada bulan lalu.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Liga Italia: AC Milan Berpesta Gol ke Gawang Udinese
- Lini Serang Venezia Buat Jay Idzes Frustrasi
- Juventus Pecat Thiago Motta, Sosok Ini Penggantinya
- Perpanjang Kontrak dengan AC Milan, Tijjani Reijnders Naik Gaji, Berapa?
- AC Milan Mempertimbangkan Memecat Sergio Conceicao
- Bertandang ke Torino, AC Milan Tanpa Kyle Walker