THOMAS CUP : Tak Sekedar Pembinaan Atlet
Kamis, 13 Mei 2010 – 00:04 WIB
MEMBANGUN olahraga bulu tangkis tidak hanya melalui pembinaan atlet. Di luar itu, tim Thomas Indonesia sedang memperjuangkan sisi tampilan olahraga tepok bulu tersebut. Upaya tersebut diharapkan bisa menyokong nilai jual olahraga bulu tangkis pada sponsor. Jika banyak sponsor yang mendukung bulu tangkis, hal tersebut juga akan berimbas positif pada kesejahteraan pelaku bulu tangkis, terutama atlet. "Jadi, kalau semakin populer, diharapkan bisa menguntungkan atlet-atlet," ujarnya.
Di antara kostum tim pria pada putaran final Piala Thomas 2010 kali ini, kostum Taufik Hidayat dkk bisa dikatakan lebih nyentrik. Semiketat, tanpa lengan, dan dipadu warna putih-merah dengan kesan minimalis.
Baca Juga:
"Itu sebenarnya menjadi bagian dari upaya kami dan sponsor untuk mengembangkan bulu tangkis dari sisi entertain," ungkap Yacob Rusdianto, manajer tim Thomas Indonesia.
Baca Juga:
MEMBANGUN olahraga bulu tangkis tidak hanya melalui pembinaan atlet. Di luar itu, tim Thomas Indonesia sedang memperjuangkan sisi tampilan olahraga
BERITA TERKAIT
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor