Tiang LRT Palembang Bakal Jadi Tempat Pemasangan Iklan

Rode melanjutkan pemanfaatan pier/tiang LRT Sumsel tentu saja untuk mendukung pelaku usaha di Sumatera Selatan.
"Antusiasme masyarakat di media sosial cukup tinggi, banyak yang bertanya soal pemanfaatan tersebut, kami tampung dan semoga bisa direalisasikan dengan cepat,” jelas Rode.
Selain beriklan di tier/portal, pelaku usaha, lanjut Rode, juga bisa melakukan promosi di parapet LRT Sumsel, naming right station, sewa ruangan, kegiatan komersil, dan tenan UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah).
"Nah, untuk pemanfaatan ini bisa langsung menghubungi Unit Pengembangan Usaha BPKARSS,” tambah Rode.
Rode berharap, selain bisa membantu pelaku usaha untuk meningkatkan pendapatan, hal ini sebagai bentuk kerja sama yang sinergi antara BPKARSS dengan berbagai stakeholder.
Sehingga, LRT Sumsel makin dikenal oleh masyarakat luas.
“Sehingga banyak warga yang menggunakan angkutan umum," tutup Rode. (mcr35/JPNN)
Balai Pengelola Kereta Api Ringan Sumsel (BPKARSS) akan memanfaatkan tiang Light Rail Transit (LRT) sebagai promosi pemasangan iklan.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Cuci Hati
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- Oknum Polisi Penganiaya Mantan Pacar di Palembang Dinyatakan Positif Narkoba
- BKBK Jadi Cara Herman Deru Dorong Percepatan Pembangunan Infrasturktur Lahat
- Satu Korban Perahu Getek Terbalik di Sungai Musi Ditemukan, 1 Lagi Masih Dicari