Tiara Effendy Merilis Single Terbaru 'Sama Rata'
Selasa, 21 Februari 2023 – 15:35 WIB
"Di lagu Sama Rata, ceritanya sang pria selalu membanding-bandingkan perempuannya dengan para mantannya, bukan hanya dari fisik tetapi juga kebiasaan dan sifat. Akhirnya, wanita ini sedikit gerah karena selalu dibandingkan dengan masa lalunya," ujar Pika Iskandar kepada wartawan, Senin (20/2).
Sementara itu, Tiara Effendy menceritakan tantangan yang dihadapinya selama proses pembuatan lagu terbarunya tersebut.
Salah satunya adalah kondisi tubuhnya yang kurang fit saat proses pembuatan lagu.
"Tantangan selama recording adalah waktu itu aku lagi enggak enak badan, batuk dan suaraku jadi cukup bindeng. Ya, karena sakit, secara teknik vokal napasku jadi benar-benar pendek," ucap Tiara.
Tiara Effendy merilis single terbarunya berjudul Sama Rata. Tiara menceritakan tantangan yang dihadapinya selama proses pembuatan lagu terbarunya itu.
BERITA TERKAIT
- Unfinished Menambah Daftar Lagu Berkualitas Karya Dinda Ghania
- Meyrihana Bicara soal Kesalahpahaman Lewat Lagu Aku Bukan Pelakor
- V BTS dan Park Hyo-shin Hadirkan Kolaborasi Spesial Lewat Winter Ahead
- Gempi jadi Penyanyi, Gisel Siap Dukung Anak Berkarir di Industri Musik
- Lucunya Gempi Merengek Minta Ayam Goreng saat Rekaman Lagu Bareng Yura Yunita
- Guntur Breathe Rilis EP 'Relate', Persembahan Untuk Milenial dan Gen Z