Tiba Di Australia, Pengungsi Suriah Ini Bahagia Lahirkan Putra Bungsunya
Selasa, 26 Januari 2016 – 16:09 WIB
Ia menjelaskan, "Salah satu hal besar tentang negara kami, pada periode pasca perang, pada perang dunia kedua, sebanyak 4,5 juta pengungsi telah datang ke Australia dan sekarang menyebut Australia sebagai rumah.”
"Saya harap mereka terus datang, dan bahwa kami memberikan perawatan, keamanan dan anak-anak muda ini tumbuh menjadi pemuda Australia yang luar biasa, menjaga warisan dan tradisi mereka, sebagai bagian dari masyarakat Australia," tuturnya.
Keluarga Kujah adalah keluarga pengungsi Suriah pertama yang berhasil pindah ke Australia sebagai bagian dari kebijakan 12.000 pengungsi tambahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata