Tiba di Cianjur, Jokowi Minta Jajarannya Dahulukan Evakuasi Korban Gempa
Selasa, 22 November 2022 – 13:46 WIB
Jokowi menyebut bahwa berdasarkan pengamatan BMKG gempa di Cianjur sifatnya berkala 20 tahunan. Pemerintah mengarahkan untuk pembangunan rumah antigempa.
Warga meninggal dunia pascagempa bumi Kabupaten Cianjur, Jawa Barat masih terus bertambah. Pada Selasa dilaporkan 103 orang meninggal, menurut laporan BNPB.
Dari laporan BMKG, gempa bumi terjadi pukul 13.21 WIB, Senin (21/11). Gempa berpusat di 10 km arah barat daya dari Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, dengan kedalaman gempa 10 km. Gempa tidak berpotensi tsunami. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Presiden Jokowi berbelasungkawa atas korban meninggal dunia akibat gempa di Cianjur.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Ikuti Arahan Jokowi, Pujakesuma Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada DKI
- KPK Cecar Ipar Jokowi terkait Pengaturan Lelang di Kemenhub
- Tanggapi Dukungan Jokowi Kepada Ridwan-Suswono, Syafrudin Budiman: Tanda-Tanda Kemenangan
- Pilkada Landak: Kaesang Sebut Heri-Vinsesius Didukung Jokowi & Prabowo
- Riyono Komisi IV: Kenaikan PPN Bertentangan dengan Spirit Ekonomi Pancasila