Tiba-Tiba Ada Uang Rp 23 Juta Berserakan di Sawah, Puluhan Warga Langsung Terjun
Senin, 23 November 2020 – 16:07 WIB
Pertama ia melihat uang kertas pecahan Rp 100 ribu di sungai.
Kemudian saat melihat di sekeliling ada uang lagi pecahan Rp 50 ribuan.
Saat menyisir aliran sungai ternyata ia mendapatkan lebih banyak lagi.
Uang ditemukan dalam kondisi basah dan kotor penuh lumpur.
Nah, kejadian itu dilihat warga lainnya dan seketika penduduk pun heboh.
Mereka pun berbondong-bondong terjun ke sawah dan menyisir aliran sungai.
Kepala Desa Plumbon Agus Arjito menjelaskan, puluhan warga mencari sejak pagi hingga sore.
Pada Sabtu, 'penyisiran' uang masih berlangsung, tetapi tidak menemukan apa pun.
Khamid menemukan uang berserakan sekitar pukul 05.00 di sawah miliknya. Warga langsung heboh.
BERITA TERKAIT
- Kejati Papua Sita Rp 6,4 Miliar terkait Kasus Dugaan Korupsi Dana PON XX
- Bus Harapan Jaya Hantam Pantat Truk di Tol Batang, Begini Kondisinya
- Hadir di FERBI 2024, Peruri Pamerkan Cetakan Uang Hingga Dokumen Pertanahan
- Ini Identitas 4 Korban Tewas Akibat Kecelakaan Maut Fortuner Masuk Jurang di Jalur Batang-Dieng
- Fortuner Berpelat Jakarta Masuk Jurang di Batang, Ringsek, 4 Orang Tewas
- Rekrutmen CASN 2024 di Batang, Formasi untuk PPPK Guru Terbanyak Nih