Tiba-Tiba Wakil Bupati Maybrat Terjatuh, Lalu Meninggal Dunia
Selasa, 25 Agustus 2020 – 14:09 WIB
Ia mengatakan almarhum Paskalis Kocu akan dimakamkan pada Kamis (27/8) di samping rumah kediamannya Kampung Aiwasi Distrik Aifat Kabupaten Maybrat.
Prosesi pemakaman dari duka almarhum di antara ke Gereja Katolik untuk ibadah pelepasan dan kemudian diantarkan ke pendopo Kantor Bupati guna penghormatan terakhir dari pemerintah sebelum dimakamkan.
Almarhum Wakil Bupati Maybrat Paskalis Kocu meninggalkan satu orang istri dan satu orang anak. (antara/jpnn)
Wakil Bupati Maybrat Paskalis Kocu dikenal sebagai pemimpin yang baik dan tidak pernah marah.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Ada Kontroversi di Kasus Polisi Tembak Siswa SMK, Komnas HAM Angkat Bicara
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- 3 Korban Longsor di Purworejo Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Antisipasi Kenaikan Kasus DBD, Dinkes Sumsel Akan Sebar Larvasida ke Kabupaten Kota