Tidak ada Jadwal Libur yang Banyak Bagi Siswa SD

Banyak prestasi yang ditorehkan siswa di sekolah berslogan “Sekolahnya Para Juara” ini.
Sekolah ini memadukan tiga kurikulum. Yang pertama dan wajib adalah kurikulum berstandar nasional, yakni kurikulum 2013.
“Kami juga menerapkan kurikulum yang dipakai di sekolah ibtidaiyah, seperti mata pelajaran Alquran dan Hadist (Qurdist), Fiqih, dan Akhlakul Karimah,” terang Layli, Wakil Kepala Sekolah SDIT Almaka.
“Selain itu, kami juga mengadopsi kurikulum yang digunakan di Singapura, seperti Match Champion, Science, dan juga Bahasa Inggris,” imbuhnya lagi.
Di luar itu, SDIT Almaka yang dipimpin Kepala Sekolah Ibu Harni ini juga berupaya secara konsisten membiasakan para siswanya, seperti salat Dhuha dan salat Dhuzur berjamaah di sekolah. (tan/ jpnn)
Dinas Pendidikan DKI Jakarta memastikan akan memeriksa SDIT Almalaka terkait kebijakan libur pada 1 Mei hingga 5 Juni 2018.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Ada Solusi Bagi Guru Honorer Lulus PPPK 2024 Kena PHK, Dapodik Aman?
- Ekowi: Kembalikan PPPK 2021 ke Sekolah Asal, Jangan Diobok-obok
- Dinas Pendidikan Berharap Makan Bergizi Gratis Kurangi Siswa Jajan Sembarangan
- Ditawari Dapat Uang Mudah? Siswa Jangan Mudah Percaya Lho ya
- Dinas Pendidikan Dituding Bohong Soal Data Guru Honorer yang Diberhentikan
- Jamaluddin: Tidak Ada Kuota yang Diperjualbelikan pada PPDB Kota Tangerang