Tidak Ada Kenaikan Tunjangan Pakasi PNS
Rabu, 02 Januari 2013 – 03:22 WIB

Tidak Ada Kenaikan Tunjangan Pakasi PNS
Saat itu, tunjangan pakasi dinaikkan sebesar Rp200 ribu. Pada APBD pokok 2010, tunjangan pakasi PNS dianggarkan masing-masing untuk pegawai golongan I sebesar Rp500.000, golongan II Rp475.000, golongan III Rp450.000, dan golongan IV sebesar Rp425.000.
Baca Juga:
Tunjangan pakasi atau kesejahteraan PNS Pemprov Sulsel naik lagi pada 2011 menjadi Rp1,25 juta dan pada 2012 sudah naik menjadi Rp1,5 juta. (rif/pap)
MAKASSAR -- Kenaikan tunjangan pakasi atau tunjangan kesejahteraan pegawai negeri sipil (PNS) Pemprov Sulsel tidak lagi dinikmati tahun ini. Nominal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia