Tidak Ada Makanan Favorit
Sabtu, 10 Desember 2011 – 07:39 WIB
Nirina Zubir. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
DI balik tubuh mungilnya, aktris dan presenter Nirina Zubir ternyata sangat doyan makan. Karena itulah, ketika ditanya makanan apa yang paling disukai, perempuan 31 tahun itu tidak bisa menjawab. Sebab, hampir segala macam makanan dia suka. Sebab, masakan Indonesia kaya akan rasa. "Aku suka banget masakan Indonesia. Bumbunya macem-macem dan banyak," katanya.
"Jangan tanya apa yang disukai. Yang lebih tepat pertanyaannya, yang nggak suka apa? Karena makanan kesukaanku banyak banget. Hampir semua makanan dari mana aja aku suka. I love to eat," ujarnya di Jakarta beberapa waktu lalu.
Baca Juga:
Di antara sekian banyak makanan, Na "sapaan akrab Nirina" hanya tidak suka jeroan. Ibu satu putri itu juga bersyukur bisa menetap di Indonesia. Menurut istri gitaris band Cokelat "Ernest" yang pernah tinggal di beberapa negara itu, masakan Tanah Air tetap yang terbaik.
Baca Juga:
DI balik tubuh mungilnya, aktris dan presenter Nirina Zubir ternyata sangat doyan makan. Karena itulah, ketika ditanya makanan apa yang paling disukai,
BERITA TERKAIT
- Nikita Mirzani Jadi Tersangka, Begini Reaksi Vadel Badjideh
- Aisyah Aqilah Hadapi Pilihan Sulit Dalam Series Cinta Mati
- Biaya Berobat Mahal, Nunung Jual Aset dan Tinggal di Kos-kosan
- Jadi Tersangka Dugaan Kasus Pemerasan, Nikita Mirzani Kapan akan Diperiksa?
- Nunung Kini Tinggal di Kos-kosan, Suami Ungkap Fakta Ini
- D'Masiv Bakal Meriahkan MUSEXPO 2025 di Los Angeles