Tidak Akan Beri Bantuan Hukum
Rabu, 06 Oktober 2010 – 08:14 WIB
Untuk itu, AP Batubara mengajak jajaran pengurus dan kader PDIP untuk menaati segala ketentuan hukum yang berlaku, termasuk Pancasila dan UUD 1945 yang harus dijunjung tinggi. ”Sehingga masyarakat akan tertib, teratur dan taat hukum dan mampu memberikan rasa aman karena dapat mencegah tindak kekerasan seperti yang belakangan menjangkit di masyarakat,” papar AP Batubara.
Baca Juga:
AP berharap pemerintah dan DPR dapat memberikan anggaran yang cukup bagi anak-anak yang cerdas agar mereka diberikan beasiswa untuk bisa melanjutkan jenjang pendidikan yang lebih tinggi baik di dalam dan luar negeri. ”Keberhasilan pendidikan bagi anak-anak yang cerdas dari Sabang sampai Merauke kelak akan memajukan perekonomian Indonesia dan menjadi calon-calon pemimpin bangsa ke depan yang berkualitas,” pungkasnya. (dil)
JAKARTA -- Demi tegaknya hukum di Indonesia, politisi senior Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) AP Batubara menegaskan PDIP tidak akan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Herman Deru-Cik Ujang Raih Suara Terbanyak di TPS 27 Komplek Perum Bulog
- RK-Suswono Tak Berdaya di TPS Markas Golkar, Pramono-Rano Moncer
- Pantau Quick Count, Sekjen PDIP Merasakan Tekanan Kekuasaan di Banten, Singgung Partai Cokelat
- Cabup-Cawabup Sukoharjo Kalah Lawan Kotak Kosong di 12 TPS, Hahaha
- Sah! Pram-Doel Mengantongi Suara Tertinggi di TPS Megawati
- TPS di Kota Cilegon Ambruk, Satu Orang jadi Korban