Tidak Banyak Eksportir Domestik Gunakan Kapal

Tidak Banyak Eksportir Domestik Gunakan Kapal
Ilustrasi kapal. Foto: Jawa Pos/JPNN

Hanya 10–20 persen dari total pengiriman kapal dalam negeri yang memiliki tujuan ekspor. Sisanya banyak digunakan untuk kargo dalam negeri.

’’Padahal, kami pun ingin bisa melayani pengiriman ekspor,’’ ucap Stenven. (ell/c4/oki)


Penggunaan kapal domestik untuk mengirimkan kargo ke luar negeri belum banyak diminati.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News