Tidak Diundang Lesti Kejora, Rizki DA dan Ridho DA Merespons Begini

jpnn.com, JAKARTA - Penyanyi dangdut Rizki DA dan Ridho DA memberi tanggapan setelah mereka tidak diundang ke pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar.
Saudara kembar tersebut merasa wajar apabila kedua mempelai lupa mengundang orang terdekat.
"Mewajarkan," kata Ridho DA dalam tayangan KH Infotainment di YouTube, Minggu (29/8).
Rizki DA yakin pesta pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar digelar dengan protokol kesehatan ketat.
Oleh sebab itu, para tamu undangan pernikahan Lesti sangat terbatas.
"Hal biasa, terkadang yang jauh diundang, yang dekat terlupakan," jelas Rizki DA yang merupakan mantan kekasih Lesti.
Lesti Kejora dan Rizky Billar melangsungkan akad nikah pada 19 Agustus 2021 lalu.
Pada Minggu (29/8), Lesti Kejora dan Rizky Billar mengadakan resepsi dan syukuran pernikahan.
Rizki DA dan Ridho DA memberi tanggapan setelah mereka tidak diundang ke pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar.
- Rizky Billar, Lesti Kejora, Hingga Praz Teguh Ramaikan Program Ramadan di RCTI
- Puji Paras Cantik Putri Lesti Kejora, Nikita Mirzani Mengaku Jadi Ingin Punya Anak Lagi
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Ungkap Sosok Pria, Iwan Fals Terseret Kasus OI
- Penjelasan Rizky Billar Soal Arti Nama Anak Kedua
- Rizky Billar dan Lesti Kejora Akhirnya Umumkan Nama Anak Kedua
- Rizky Billar Pilih Pengasuh Bersertifikasi untuk Menjaga Anak Kedua