Tidak Hanya Perempuan, Pria Juga Bisa Mengalami PMS Lho
Kamis, 28 Januari 2021 – 06:19 WIB
Untuk gejala IMS, sebenarnya hampir sama dengan beberapa gejala yang dialami perempuan selama PMS.
Baca Juga:
Namun, IMS tidak mengikuti pola fisiologis apa pun dan mungkin tidak muncul secara teratur.
Beberapa gejala IMS yang banyak dialami pria di antaranya kelelahan, marah, libido rendah, gelisah, hipersensitivitas dan depresi.
Namun, jangan khawatir jika Anda mengalami gejala ini, karena bisa dikelola dengan pola hidup yang sehat secara mental dan fisik.
Anda juga bisa mencegahnya dengan rajin berolahraga, makan makanan yang sehat, menghindari stres, serta menghindari rokok dan alkohol.(genpi/jpnn)
Pria juga bisa mengalami siklus hormonal layaknya perempuan yang disebut manstruation.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- Chief Human Capital Officer ACC Raih Indonesia Most Powerful Women Awards 2024
- 3 Bahaya Minum Kopi Saat Anda Haid
- Wanita Dijual kepada Pria Bertarif Sampai Rp 750 Ribu, Ada yang 17 Tahun
- 5 Barbershop Terbaik di Medan yang Siap Memenuhi Ekspektasimu Punya Rambut yang Keren
- 5 Barbershop di Bogor yang Bisa Bikin Gaya Rambut Pria Makin Stylish