Tidak Mau Berdemo, Tendik Pilih Tunggu Skema Pengangkatan PPPK untuk Honorer Non-Database

Tidak Mau Berdemo, Tendik Pilih Tunggu Skema Pengangkatan PPPK untuk Honorer Non-Database
Usulan formasi Tendik di PPPK 2024. Ilustrasi ASN: Ricardo/JPNN.com

"Sesuai arahan Ketum FHNK2I Pak R. Sutopo Yuwono, kami tidak ikut demo 3 Februari, karena saat ini yang dibutuhkan solusi dan regulasi, bukan aksi," tegas Herlambang.

DPP FHNK2I masih mengharapkan agenda audiensi dengan pemerintah pusat dalam mengupayakan terakomodasinya seluruh honorer menjadi ASN.

'Saya sudah menyampaikan sikap kami kepada Ibu MenPAN-RB dan beliau sudah merespons. Mudah-mudahan beliau bisa menerima kami," pungkas Herlambang Susanto. (esy/jpnn)


Tidak mau ikut berdemo, tendik memilih tunggu skema pengangkatan PPPK untuk honorer non-database


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News