Tidak Menentu
Oleh: Dahlan Iskan
Jumat, 18 Agustus 2023 – 07:07 WIB
.jpeg)
Dahlan Iskan (Disway). Foto: Ricardo/JPNN.com
Maka, ekonomi bisa tersandera: tidak bergerak di bawah.
Atau, sekalian saja pemilunya dimundurkan lima tahun lagi.
Ini hanya khayalan pengusaha. Tidak mungkin terjadi. Tetapi, khayalan itu nyata. Pengusaha benci dengan suasana yang tidak menentu.
Penantiannya terlalu lama. Bagi politisi, berlama-lama panas dingin mungkin punya daya tarik tersendiri. Tetapi, tidak bagi pengusaha.
Para pengusaha baru saja melewati masa tidak menentu selama lebih dua tahun. Sudah harus menghadapi masa tidak menentu lagi, setahun lagi.(*)
Begitu banyak teman saya yang kini bingung. Mereka pengusaha Tionghoa. Besar-besar. Dahulu rebutan paling dulu mendukung Ganjar Pranowo. Kini...
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Guntur PDIP Ingatkan Bahaya Gerhana Politik
- ReJO Siap Bela Jokowi dari Serangan soal Ijazah Palsu
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Pemuda Muhammadiyah: Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi Sebagai Bentuk Fitnah
- Jokowi: Ini Sudah Jadi Fitnah di Mana-Mana
- Tonton Teater Imam Bukhari-Sukarno, Megawati Sampaikan Pesan Penting