Tidak Penuhi Syarat, PPP DKI Tetap Diloloskan
Sabtu, 22 Desember 2012 – 14:55 WIB

Tidak Penuhi Syarat, PPP DKI Tetap Diloloskan
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta mengumumkan bahwa 16 partai politik (parpol) calon peserta pemilu 2014 lolos verifikasi faktual tingkat provinsi. Keputusan tersebut berdasarkan rapat pleno yang digelar di komisioner KPUD DKI, Sabtu (22/12). Salah satu partai yang lolos yakni Partai Persatuan Pembangunan (PPP) sebenarnya tidak memenuhi syarat 30 persen keterwakilan perempuan. Partai berlambang kakbah itu hanya memiliki 26,1 persen pengurus perempuan di tingkat provinsi.
Rapat pleno hanya membahas verifikasi terhadap 16 parpol yang dinyatakan lolos verifikasi administrasi oleh KPU RI pada Oktober lalu. Pada tahap verifikasi, KPU DKI memeriksa pengurus inti tingkat provinsi, keterwakilan 30 persen dalam kepengurusan tingkat provinsi serta domisili kantor partai tingkat provinsi.
Baca Juga:
"Berdasarkan hasil verifikasi lapangan yang kami lakukan, ke-16 partai dinyatakan memenuhi syarat," ujar Ketua KPU DKI Jakarta Dahliah Umar di kantornya, Jalan Budi Kemuliaan, Jakarta Pusat.
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta mengumumkan bahwa 16 partai politik (parpol) calon peserta pemilu 2014 lolos verifikasi faktual
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran