Tidak Perlu Bingung Ladies, Ini 5 Tips Merawat Daerah Kewanitaan Agar Selalu Harum

jpnn.com, JAKARTA - DAERAH kewanitaan Anda memiliki baunya sendiri, tetapi terkadang itu dikalahkan oleh infeksi, hormon, atau kebersihan yang buruk.
Kabar baiknya adalah organ kewanitaan Anda bisa membersihkan sendiri.
Jadi Anda tidak boleh menggunakan produk berbahan pengawet untuk membersihkannya.
Berikut ini beberapa tips merawat daerah kewanitaan Anda, seperti dilansir laman Genpi.co, Selasa.
1. Jangan membasahi organ kewanitaan
Jangan membasahi organ kewanitaan seperti membilasnya dengan cuka, soda kue atau larutan air yodium untuk menghilangkan bau dan membersihkannya.
Douching bisa mengganggu bakteri sehat, yang mengubah tingkat pH, membuatnya lebih rentan terhadap infeksi.
Juga menggunakan produk douche bisa menyebabkan iritasi dan infeksi karena mengandung pewangi dan antiseptik.
Ada beberapa cara yang Anda bisa lakukan untuk merawat daerah kewanitaan agar selalu harum.
- 4 Buah Terbaik untuk Penderita Diabetes
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 4 Buah Ini
- 3 Buah Ini Bikin Kolesterol Tinggi Tidak Berdaya
- 3 Buah Lezat untuk Penderita Asam Urat
- Rutin Konsumsi 6 Makanan Ini, Wajah Bakalan Terlihat Awet Muda