Tidak Tertarik Bahas CR7
Selasa, 04 September 2012 – 13:10 WIB

Pelatih Barcelona, Tito Vilanova. Foto: Getty Images
Adriano Correia menjadi pahlawan kemenangan Barca via gol semata wayangnya pada menit ke-23. Adriano seolah menebus kartu merah untuknya saat Barca dikalahkan Real 1-2 di leg kedua Piala Super Spanyol. "Hal penting mampu menyelesaikan pertandingan tanpa kebobolan. Tapi, di babak pertama, kami semestinya bisa menambah satu gol lagi untuk meredam spirit pemain Valencia," ujar Vilanova.
Baca Juga:
"Juga tak kalah penting memulai kompetisi dengan bekal sembilan angka. Saya yakin grafik permainan kami bakal naik. Kami memang belum mencapai level optimal yang diinginkan," ujar Vilanova lagi.
Dalam laga kontra Valencia, Villanova harus menonton laga dari tribun penoton seiring menjalani skors akibat kartu merah lawan Osasuna (26/8). Vilanova diusir keluar lapangan karena protes terlalu keras kepada wasit. Tapi, dalam laga Barca berikutnya kontra Getafe (15/9), Vilanova sudah bisa kembali mendampingi tim di bench. (dns)
REAL Madrid dan Barcelona adalah rival abadi. Jadi, ketika satu tim mengalami masalah, yang lainnya bersorak bahagia. Ketika Real Madrid kehilangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior