Tifatul Yakinkan Jatah Menteri dari PKS Tetap
Senin, 10 Oktober 2011 – 13:46 WIB
"Sebenarnya masalah inikan di parlemen. Kami (para menteri) sebenarnya manut semua kok. Ada memang yang berbeda pendapat, di parlemen ngomong begini dan begitu. Ya itu biasalah, namanya juga hubungan seperti ini," kata Tifatul.
Baca Juga:
Mengenai adanya isu PKS akan keluar dari koalisi, menurut mantan Presiden PKS ini hal tersebut akan ditentukan oleh majelis Syuro. Namun hingga saat ini, belum ada rencana membahas masalah tersebut. Yang jelas saat ini kata Tifatul, masalah reshuffle tidak begitu penting karena banyak agenda kerja yang masih harus dipersiapkan.
"Kita kerja seperti kuda. Siang, malam, pagi dan sore. Kalau dari sisi pekerjaan dan loyalitas, kita insyallah," ungkap Tifatul.(afz/jpnn)
JAKARTA - Mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PK) yang kini menjabat sebagai Menkoinfo Tifatul Sembiring menegaskan hingga saat ini jatah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis
- Waket Komisi VIII DPR-LDII Ingatkan Persoalan Kebangsaan Hadapi Tantangan Berat