Tiga Anggota DPR Segera Dipanggil BK
Senin, 20 Juni 2011 – 13:06 WIB

Tiga Anggota DPR Segera Dipanggil BK
Menurut dia, pemanggilan saksi akan dimulai setelah paripurna. "Kita sekarang sambil jalan, ada lagi kasus baru. Kita sudah agendakan panggil beberapa saksi,"
tegasnya. Seperti diketahui, Nazaruddin yang saat ini berada di Singapura menyebut nama Anggelina Sondakh, Wayan Koster, dan Mirwan Amir. Uang sogokan tersebut diterima oleh politikus PDIP Wayan Koster, sebelum berpindah tangan ke Angelina Sondakh dan kemudian ke Mirwan, yang selanjutnya membagikan ke pemimpin badan anggaran.
Menurut Nazaruddin, informasi ini disampaikan oleh Anggelina kepada Tim Pencari Fakta (TPF) Demokrat dalam kasus wisma atlet. Kesaksian Angelina dan Mirwan Amir di hadapan Jafar Hafsah, Max Sopacua, Ruhut Sitompul, Benny K Harman, dan Mahyudin Husin. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Badan Kehormatan Dewan Perwakilan Rakyat Indonesia, segera memangil politisi, Anggelina Sondakh, Wayan Koster, dan Mirwan Amir, yang disebut
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo