Tiga Bulan, Belasan Polisi Dikeroyok dan Dibacok
Senin, 01 April 2013 – 12:18 WIB

Tiga Bulan, Belasan Polisi Dikeroyok dan Dibacok
JAKARTA - Sejak Januari hingga Maret 2013, setidaknya terdapat enam polisi yang dikeroyok dan tujuh orang dibacok oleh anggota masyarakat yang tidak bertanggung jawab. Dari 13 itu, lima di antaranya adalah perwira dan tujuh polisi jajaran bawah. Sejak tiga tahun terakhir, Neta menerangkan, masyarakat yang anarkis dan kian nekad melakukan pengeroyokan terhadap polisi, semakin menunjukan fenomena yang mengkhawatirkan.
Indonesia Police Watch (IPW) sangat prihatin dengan kondisi ini dan berharap anggota Polri meningkatkan kualitas latihan hingga bisa lebih profesional.
"Sebab ke depan, jumlah masyarakat yang makin nekat kian banyak, mengingat persoalan sosial ekonomi di masyarakat kian pelik dan sulit," kata Ketua Presidium IPW, Neta S. Pane, Senin (1/4).
Baca Juga:
JAKARTA - Sejak Januari hingga Maret 2013, setidaknya terdapat enam polisi yang dikeroyok dan tujuh orang dibacok oleh anggota masyarakat yang tidak
BERITA TERKAIT
- Menhut Tinjau Satwa di PPS Riau Kerja Sama Yayasan Arsari Djojohadikusumo
- Pengacara Sebut Keterangan Saksi Tak Ungkap Uang Suap dari Hasto
- Pesan Jaga Alam Tersampaikan Dari Kepedulian Kecil Saat Jambore Karhutla di Riau
- Info Terbaru dari BKN soal PPPK Paruh Waktu, Honorer R1 hingga R4 Bisa Tenang
- BKC Ilegal Hasil Penindakan di 2024 Dimusnahkan Bea Cukai Sangatta, Sebegini Nilainya
- Febri Sebut Tak Ada Saksi yang Bilang Uang Suap Berasal dari Hasto