Tiga Hari Tanpa Kasus Baru, Anak-Anak Boleh Kembali ke Sekolah

Kami menjawab pertanyaan seputar virus corona:
- Apakah Australia siap dengan gelombang kedua virus corona?
- Apa penjelasan di balik angka kematian di Indonesia?
- Siapa pasien pertama COVID-19 yang mengubah kehidupan dunia?
Kepolisian sebelumnya memberikan izin agar ribuan warga bisa menghadiri unjuk rasa Black Lives Matter di Victoria Square dan mengatakan unjuk rasa itu pasti akan dilangsungkan, tidak tergantung apakah ada izin atau tidak.
Sekitar enam ribu orang hadir di pusat kota Adelaide.
Namun Komisioner Stevens mengatakan protes itu hanya akan diizinkan sekali saja dan tidak ada dispensasi lagi yang akan diberikan.
Di Australia Selatan, sudah selama dua minggu terakhir tidak mencatat lagi adanya kasus virus corona.
Murid sekolah di Victoria kembali ke sekolah

Sementara itu, untuk pertama kalinya dalam 3 bulan terakhir, lebih dari satu juta murid sekolah di negara bagian Victoria ini kembali ke sekolah.
Sebelumnya sejak tanggal 26 Mei, murid TK, Kelas 1, 2, 11 dan 12 sudah terlebih dahulu kembali ke sekolah.
Di negara bagian Victoria, Australia, seluruh murid sekolah dasar sampai menengah untuk pertama kalinya kembali belajar di sekolah, hari Selasa (9/06) setelah tiga bulan sekolah di rumah
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya