Tiga Jaksa Diduga Memeras
Kamis, 28 Oktober 2010 – 22:06 WIB

Tiga Jaksa Diduga Memeras
Mereka yang diperiksa adalah Sekretaris Provinsi Irianto Lambrie, Asisten Ekonomi dan Pembangunan, M Sa'bani, Kepala Disperindagkop Yadi Sabianur, Kepala Balitbangda Syahrumsyah Asri, Dirut RSUD AW Sjahranie, Aji Syirafudin, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Alam Budi Pranowo, dan Usman dari Dinas Kelautan dan Perikanan Kaltim. Mayoritas nama pejabat Kaltim tersebut adalah saksi atau bahkan tersangka korupsi yang saat ini tengah disidik Kejati. (pra/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Jaksa Agung Muda Pengawasan (Jamwas) Marwan Effendy mengatakan ada 3 jaksa asal Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kaltim terbukti memeras beberapa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Menindaklanjuti Pertemuan Bilateral, Menko Polkam BG Rapat Bahas Implementasi Batas Maritim
- Mendiktisaintek dan Menkes Evaluasi Pendidikan Dokter Spesialis, Imbas Kekerasan Seksual di RSHS