Tiga Jamaah RI Wafat saat Wukuf

Tiga Jamaah RI Wafat saat Wukuf
Tiga Jamaah RI Wafat saat Wukuf
Kasiyah Sukarni binti Sukarni, 77, jamaah asal Ampel, Tulungagung, Jawa Timur, wafat di Arafah pada Senin (15/11) pukul 07.00 waktu Arab Saudi akibat penyakit pernafasan. Senin dinihari, Milasih binti Asmat Slamet, 68, meninggal akibat serangan jantung. Sedangkan Samina binti Enjo, 69,  wafat pada Ahad lalu (14/11) pukul 16.00 akibat serangan jantung.

Wukuf di Arafah dipimpin Amirul Haj dan Menteri Agama Suryadharma Ali pukul 12.00 waktu Arab Saudi. Khotbah wukuf disampaikan Wakil Amirul Haj Hasyim Muzadi. (jpnn/dwi)

JAKARTA -- Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi mensafariwukufkan 130 jamaah yang sakit dan membadalhajikan 122 orang. Kepala Daerah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News