Tiga Kawasan di Aceh Dikepung Banjir
Selasa, 01 Desember 2015 – 05:14 WIB
“Kami susah juga ni pak, antriannya tidak beraturan, karena tidak ada yang mengatur jalan, saat hendak kita lewati ternyata dari arah berlawanan juga muncul mobil , sehingga ada yang terpaksa mundur. Hal itu menyebabkan kemacetan dan saling berhimpitan dengan kondisi jalan yang licin dan di samping terdapat jurang dan tebing,” kata Asnawi, pengguna jalan yang hendak menuju Kota Bakti, kepada Rakyat Aceh. (mag-58/yud/dir/sam/jpnn)
SIGLI – Beberapa kabupaten di wilayah Aceh diterjang luapan air akibat hujan deras yang mengguyur selama sepekan ini. Luapan air ini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Longsor di Karo, 9 Orang Meninggal Dunia, Satu Hilang
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Macet Total, Ternyata Ini Penyebabnya
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut