Tiga Klub Malang Merasa Dirugikan
Buntut Pembekuan Izin Bola di Jatim
Minggu, 10 Maret 2013 – 13:11 WIB

Tiga Klub Malang Merasa Dirugikan
MALANG - Tiga klub asal Malang merasa dirugikan dengan pembekuan izin pertandingan sepak bola yang dikeluarkan Polda Jatim pasca rusuh antara Aremania dan Bonek beberapa waktu lalu. Tiga klub asal kota penghasil apel itu dipastikan tak bisa menggelar partai kandangnya selama aturan pembekuan ini masih berlaku. ‘’Biasanya kami baru mengajukan izin laga home seminggu sebelum kick off. Sekarang kami menunggu informasi lebih lanjut saja,’’ ujar Manajer Arema IPL, Haris Fambudy.
Ketiga klub tersebut adalah, Arema ISL, Arema IPL dan Persema yang berkiprah di pentas Indonesian Premier League. Terdekat, Arema IPL dijadwalkan menggelar laga home menjamu Persiraja Banda Aceh, di Stadion Gajayana, 28 Maret mendatang.
Baca Juga:
Disinggung mengenai adanya pembekuan tersebut, manajemen Arema IPL tampak tenang. Hingga kemarin, mereka belum mengajukan izin pertandingan kontra Persiraja.
Baca Juga:
MALANG - Tiga klub asal Malang merasa dirugikan dengan pembekuan izin pertandingan sepak bola yang dikeluarkan Polda Jatim pasca rusuh antara Aremania
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United