Tiga Komisioner KPU Kota Gorontalo Dipecat
Kamis, 07 Maret 2013 – 16:53 WIB

Tiga Komisioner KPU Kota Gorontalo Dipecat
"La Aba dan Aroman justru bersikukuh untuk melaksanakan ketentuan peraturan KPU No 9 Tahun 2012 dan kepadanya dinyatakan tidak terbukti melakukan pelanggaran," tegasnya.
Baca Juga:
Atas pertimbangan tersebut, lanjutnya, DKPP menjatuhkan sanksi berupa pemberhentian tetap kepada Rizan Adam, Hadi Sutrisno, dan Djarnawi Datau sejak Kamis (7/3). Sedangkan La Aba dan Aroman, direhabilitasi nama baiknya selaku anggota KPU Kota Gorontalo.
"DKPP juga memerintahkan kepada KPU Provinsi Gorontalo untuk menindaklanjuti putusan ini sesuai peraturan perundangan-undangan. Memerintahkan kepada KPU RI dan Bawaslu RI untuk mengawasi pelaksanaan putusan ini," tandasnya. (Esy/jpnn)
JAKARTA--Tiga komisioner KPU Kota Gorontalo yakni Ketua Rizan Adam, Hadi Sutrisno Daud, dan Djarnawi Datau akhirnya diberhentikan Majelis Dewan Kehormatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pengurusan SIM untuk ASN dan Wartawan Perempuan
- Siswa SMAN 1 Bandung Siap Perjuangkan Lahan Sekolah Setelah Kalah Gugatan
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter