Tiga OPM Tewas, Ratusan Warga Bakar Mobil TNI dan Polri
Rabu, 17 Juli 2024 – 19:44 WIB

Kondisi Mobil milik Polres Puncak Jaya yang dibakar warga. foto: source WAG.
Dari tangan tiga gerombolan OPM itu, prajurit TNI berhasil menyita satu pucuk senjata api dan bendera bintang Kejora.
"Senjata rakitan sudah kami amankan," ucap Candra.
Mantan Dandim Boven Digoel, menyebutkan tiga grombolan OPM yang tewas merupakan anak buah dari pimpinan Teranus Enumbi.
"Teranus Enumbi dikenal cukup kejam," jelasnya.
Pasca-penindakan terhadap tiga OPM di Puncak Jaya, warga lakukan pembakaran mobil dinas miliki TNI dan Polri.
BERITA TERKAIT
- Muncul Gerakan Kontra UU TNI, Nama Presiden Prabowo Disorot Warganet
- Gelar Perkara Kasus Pembunuhan Juwita Dilakukan Tertutup, Ada Apa?
- Buntut Dugaan Pembunuhan Jurnalis di Kalsel, Legislator Minta Evaluasi Pembinaan TNI
- Ada Pihak Ingin Presiden Prabowo Dihabisi Setelah UU TNI Direvisi
- TNI Bakal Operasi Siber, Inilah Pihak yang Akan Ditarget
- Dirut ASABRI: Kesehatan & Keselamatan Para Pejuang Negeri Adalah Prioritas Utama Kami