Tiga Orang Terbaik, Fariza Akhirnya Yang Dipilih
Kamis, 17 Agustus 2017 – 17:35 WIB
Untuk pembawa baki, pilihan jatuh kepada Fariza didasarkan pada proses latihan, sampai pada gladi kotor dan gladi bersih.
Bahkan, Suswan sampai membuat pemeringkatan dari tiga orang terbaik.
"Kami pada saat melatih, seluruhnya kami coba. Kemudian berantai beberapa hari kemudian. Kami mulai kurangi, kurangi, sampai saya buat KW 1, KW 2 dan KW 3. Ternyata yang lebih bagus yang saya tampilkan itu Fariza" jelasnya.
Pertimbangan lain dalam menentukan pembawa baki adalah aspek fisik, mental, hingga kesigapan dan kecerdasannya saat berada di lapangan.
Suswan menambahkan, Fariza baru diumumkan membawa baki satu jam sebelum Detik-detik Proklamasi.(fat/jpnn)
Suksesnya pengibaran Bendera Merah Putih sesaat setelah peringatan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI, di Istana Merdeka, Kamis (17/8), disambut
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Begini Cara DPC Peradi Jakbar Memeriahkan HUT Kemerdekaan RI
- Meriahkan HUT RI di Tambelang, Emud Prabowo dan Gemura Bagikan Umroh Gratis
- Pertamina Gelar Pengibaran Bendera Bawah Laut hingga Pemberian Beasiswa
- Mbak Ning Ungkap Kondisi Jalanan di IKN, Naik Kendaraan Sampai Muntah-Muntah
- Peringati HUT ke-79 RI, Bank Mandiri Berdayakan Ilustrator Lokal untuk Garap Proyek
- Gadis Berprestasi dari Minang Pembawa Baki Bendera pada HUT ke-79 RI, Namanya Maulia