Tiga Partai Nasional Tak Lolos Verifikasi
Selasa, 25 Desember 2012 – 10:52 WIB

Tiga Partai Nasional Tak Lolos Verifikasi
BANDA ACEH--Dari 16 parpol yang diverifikasi KIP Aceh, Senin (24/12), 3 partai nasional yaitu PPN, PDIP dan BKBIB dinyatakan tidak lolos. Hal ini terungkap didalam rapat pleno KIP Aceh tentang penyusunan acara hasil verifikasi faktual partai politik calon peserta pemilu 2014. Sementara setelah Partai Demokrasi Pembaruan (PDP) dinyatakan tidak memenuhi syarat (TMS), ketua Umum DPW PDP Muhammad Nasir meminta KIP Aceh untuk memberikan ruang dan waktu agar pihaknya bisa memperbaiki verifikasi di tingkat Kabupaten/Kota.
Ketua KIP Aceh Drs. Abdullah Salam Poroh mengatakan, parpol berbasis nasional dinyatakan lulus verifikasi ditingkat propinsi Aceh dan memenuhi syarat, apabila terpenuhi pengurus 18 Kabupaten/Kota dari 23 Kabupaten/Kota.
Baca Juga:
“Terkait ada parpol untuk meminta tenggang waktu ini bukan tugas tanggungjawab kami. Ini semua tergantung pada keputusan KPU pusat untuk bisa atau tidak ikut pemilu 2014. Tentu, pengurus parpol yang mengusulkan ke KPU pusat,”jelasnya seraya menambahkan, parpol nasional di daerah harus mencapai 75 persen. Sedangkan untuk provinsi harus lulus 100 persen.
Baca Juga:
BANDA ACEH--Dari 16 parpol yang diverifikasi KIP Aceh, Senin (24/12), 3 partai nasional yaitu PPN, PDIP dan BKBIB dinyatakan tidak lolos. Hal ini
BERITA TERKAIT
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana